Embrace your skin color, embrace your body curve!
Itu kata-kata yang harus kalian tanamkan di kepala kalian. I am not perfect, bisa dibilang dilihat dari badan aja udah pendek terus gendut lagi. Tapi aku happy-happy aja tuh, always grateful dan embrace my body curve. Yang penting sehat!
Actually, this post is dedicated untuk kalian yang berkulit eksotis alias hitam manis. Beberapa kali aku ditanya tentang gimana sih cara makeup in kulit tan supaya ga terlihat kusam. Nah, di video kali ini aku kasih lihat bagaimana sih caranya makeup untuk kulit hitam manis.
Intinya sih, rule nomor 1, kalian harus pastikan warna foundationnya pas! Karena kalau gak pas yang ada kulit hitam manis akan berubah menjadi kusam. Jangan pernah takut untuk bermain warna. Kulit tan juga bisa kok bermain warna, yang penting jangan terlalu pale, karena itu akan membuat kulit kalian menjadi terlihat grey-ish.
Enjoy the video, dan kalau kalian ada pertanyaan, just leave comments bellow
Stay Awesome,
Lizzie Parra
i love it! i have tanned skin as well..and it's hard for me to choose what colours suits me best! thank u for sharing! :)
ReplyDeleteyou're welcome :)
DeleteTry to mix 2 colors if 1 color doesn't suit you well :)
Hi Lizzie, may i know what foundation you are using for her? She's very glowing with your magical touch :)
ReplyDeleteHi I'm using Shu Uemura Face Architect :)
DeleteWelcome Kak, it's always a pleasure to help you :))
ReplyDeleteanyway sorry to my not-so-beauty face :p
xoxo
hi lizzie, i'm so glad to find this tutorial. the color of the lipstick is so "wild". i've never used that kind of color. and you inspired me.
ReplyDeletewould you mind to add more of make up tutorial for tanned skin, for daily make up, natural, work, noon party, evening party and soon?
i'm waiting for it. thank you so much :)
Hi Ka Lizzie! Thanksss yaaa, menginspirasi sekali untuk selalu cantik menawan dan percaya diri sbg refleksi rasa syukur kepada Tuhan. God bless you ka. :) Cheeerrsss..
ReplyDeleteNice video! I have tanned skin too.
ReplyDeleteTapi tulisan instructions nya kecepetan dan suara kak Lizzie kecil bgt, jadi kayak sering skip gitu... :)
Hi ka Lizzie,sebelumnya makasih ya ka tutorialnya amaze bgt,aku mau nanya dong ka,kaka pake buat eyebrownya itu anastasia beverly hills yg dipbrow pomade ya ka?Thanks☺
ReplyDeleteyup betul
DeleteDear Kak Lizzie,
ReplyDeleteMay I know both of the foundation shades number (Shu Uemura Face Architect) you used in this video? Thanks in advanced :)
Hi kak Lizzie :) i have tanned skin too, aku mau tanya dong ka, warna lipstik apa aja sih yang cocok untuk aku gunakan? Terimakasih :)
ReplyDeleteHi Lizzie, brush foundy yg dipakai apa dan bagaimana teknik pengaplikasiannya? :)
ReplyDelete